Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS) Garuda Group Terbaru 2024


 Hallo Jobseeker, Infolokerterbaru.online adalah website info loker terbaru setiap hari untuk kamu yang bingung mencari info loker terbaru. Di Infolokerterbaru.online kalian akan mendapatkan banyak informasi lowongan kerja baik dari perusahaan BUMN, Swasta, Instansi, Pertambangan mapun perusahan-perusahaan starup dan lainnya. Informasi yang kami sajikan merupakan informasi yang bersumber dari media sosial perusahaan, Website perusahaan maupun HRD. Yang tentunya merupakan sumber-sumber terpercaya, Kami selalu berkomitmen memberikan info loker terpercaya di tengah maraknya info loker palsu mengatasnamakan sebuah perusahaan namun nyatanya pelamar saat mendatangi tempat interview dimintai uang agar mendapat pekerjaan.

PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS)
PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS) merupakan sebuah perusahaan jasa penyedia dan pengelola tenaga kerja untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja dengan spesialis dibidang Airlines. PT GDPS berdiri dengan kepemilikan saham mayoritas adalah PT Garuda Maintenance Facility Aero Tbk (Anak Perusahaan PT Garuda Indonesia Tbk) dan serta kepemilikan saham minoritas adalah koperasi karyawan GMF. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS).

Sebagai bagian dari Garuda Indonesia Group, memperkuat keunggulan kami dalam layanan berkualitas yang sesuai dengan standar yang bersertifikat. Kami terdepan dalam industri ini, dengan memanfaatkan Kompetensi, Teknologi, dan Health Safety SECURITY Environment (HSSE), yang akan menghubungkan sumber daya manusia, tempat, dan informasi ke dalam era digital untuk menempatkan bisnis Anda pada puncak produktivitas dan efisiensi jangka panjang.

Siap menjadi mitra strategis Anda, memberikan layanan berbasis kinerja, konsultasi, dan solusi ketenagakerjaan yang disesuaikan dengan kebutuhan dan karakteristik industri perusahaan Anda.

Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS)
Saat ini PT Garuda Daya Pratama Sejahtera membuka rekrutmen lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:

KASIR
Kualifikasi :
  • Laki-laki/Perempuan, usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan minimal D3 Jurusan Manajemen/Akuntansi
  • Pengalaman minimal 1 tahun di bidang Kasir (terbuka untuk Fresh Graduate)
  • Mampu mengoperasikan program Ms Office
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan analisis yang baik
  • Berpenampilan rapih dan menarik
  • Bersedia bekerja pola shift
  • Berdomisili di Denpasar dan sekitarnya
  • Lokasi Area Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, DPS
Deskripsi Pekerjaan :
  • Melakukan proses penerimaan pembayaran produk ancillary
  • Melakukan setoran uang penjualan tiket dan produk ancillary
  • Rekonsiliasi uang penjualan tiket dan produk ancillary
  • Mengarsipkan dokumen setoran, struk, dan lain sejenisnya
Tata Cara Melamar:
Jika anda berminat dan sesuai dengan kualifikasi diatas silahkan kirimkan berkas lamaran anda melalui Email :


Subjek : Kasir DPS_(Nama)

Pendaftaran paling lambat 23 Februari 2024
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join Telegram dan dapatkan banyak info Lowongan terbaru lainnya disini https://t.me/lokertebaru